nah,pernahkah anda mendapat jawaban yang sama dari setiap orang yang anda tanyakan?
pasti setiap orang menjawabnya dengan makna yang berbeda dan mungkin juga tidak mempunyai jawaban atas pertanyaan ini
ya kan? :"B
Menurut saya "Life Is How You To Make It"
Menurut saya "Life Is How You To Make It"
Hidup itu bagaimana anda mau membuatnya,makanya setiap orang mempunyai jawaban berbeda dan makna yang berbeda tentang hidup ini.
Bagaimana ya membuatnya?
Hidup itu berawal dari mimpi (jiah kaya judul lagu,tapi bukan itu kok maksudnya) mimpi tersebut seperti cita-cita,angan-angan maupun hayalan.
Kenapa kok berawal dari situ?
dengan mempunyai cita-cita,angan-angan kita akan menjalani hidup kita dan berusaha untuk meraih cita-cita,mewujudkan angan-angan kita. Atau lebih bagus lagi jika anda sudah mempunyai tujuan hidup,target hidup.
Jadi ketika ada pertanyaan hidup yang tidak ada jawabannya seperti ini,jawablah dengan jawaban anda sendiri karena saat itu anda diberikan kesempatan untuk menjawab pertanyaan ini sendiri.
Jadi apa itu hidup? ya tergantung bagaimana cara anda membuatnya :")
Oleh : Aditya D.G
Oleh : Aditya D.G
Tidak ada komentar:
Posting Komentar